![]() |
Kamis, 08 Februari 2024
Keluarga besar Pengadilan Agama Nabire mengucapkan selamat memperingati Isra Miraj 27 Rajab 1445 H. Kejadian yang berlangsung pada 27 Rajab di tahun kedelapan kenabian ini merupakan peristiwa perjalanan suci Nabi Muhammad SAW. Dilakukan dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa di Palestina, hingga naik ke Sidratul Muntaha di langit ke tujuh dalam satu malam. Semoga berkah dan rahmat Allah senantiasa menyertai kita semua. Semoga peristiwa Isra Mi'raj menginspirasi kita untuk meningkatkan ketaqwaan, keimanan, dan kebaikan dalam hidup. Semoga kita selalu mendapatkan petunjuk dan hidayah dari Allah SWT.
SHARE THIS POST